Ketika membuat kue atau masakan yang menggunakan kentang sebagai bahan utama, kerap kali kita langsung membuang kulit kentang. Eits, sekarang jangan lagi membuat kulit kentang ya. Karena bisa diolah menjadi camilan lezat lho. Selain menjadi camilan lezat, kulit kentang mengandung banyak nutrisi untuk tubuh! Pada kulit kentang mengandung vitamin C, zink, zat besi, kalium, mangan, vitamin B6, folat dan serat. Banyak sekali bukan kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh? Jadi kamu jangan membuang kulit kentang begitu saja, sebaiknya diolah. | Baca Juga: Resep Sop Buntut Tanpa Presto yang Gurih dan Lezat Salah satu menu yang bisa kamu sajikan dari kulit kentang adalah kulit kentang panggang. Bahan-bahan yang kamu butuhkan adalah kulit kentang, mentega, keju cheddar, potongan daging asap atau bacon dan daun bawang. Selain bisa…
SelengkapnyaTelur merupakan bahan penting dalam proses pembuatan kue, fungsi telur dalam membuat kue yaitu bisa menyatukan semua bahan dan membuat adonan lebih lembut. Banyak makanan yang mengandung telur seperti permen, roti, krim, cookies dan lainnya. Kandungan gizi pada telur sangat banyak, namun ada orang yang alergi terhadap salah satu bahan kue terpenting dalam pembuatan kue. Tentu sulit rasanya membayangkan membuat kue atau roti dengan telur, karena sebagian besar untuk membuat resep kue atau roti harus menggunakan telur untuk membentuk tekstur yang khas. Untuk kamu yang alergi telur dan khawatir membeli kue atau roti di luar karena takut mengandung telur. Cobain membuat kue atau roti saja sendiri di rumah, berikut beberapa makanan atau camilan yang bisa kamu kreasikan tanpa telur: Apple Pie Bahan yang kamu butuhkan…
SelengkapnyaCroffle merupakan croissant yang dipanggang di dalam cetakan wafel. Jadi, croffle merupakan gabungan dari dua jenis makanan yakni croissant dan waffle. Jajanan satu ini sedang hits di kalangan pecinta kudapan manis. Croffle memiliki ciri khas aroma yang gurih dari butter, serta teksturnya yang unik. Croffle memiliki rasa asin manis, asin dari mentega dan manis dari topping. Tidak heran jika camilan satu ini banyak diminati. Camilan ini awalnya hits di Korea Selatan pada masa pandemi Covid-19 tahun 2020 lalu, kemudian baru hits di Indonesia pada tahun 2021. Resep croffle mulai dikenal saat seorang penyanyi sekaligus aktris bernama Kang Min-kyung menyebutkan bahwa camilan favoritnya adalah croffle. Nah, setelah video itu tayang dalam Youtube banyak penggemarnya yang penasaran dengan rasa croffle. Buat kamu yang sedang diet atau sedang…





