• Cara Membuat Resep Bingka Kentang Panggang Asal Banjar Bikin Ketagihan

    Resep Bingka Kentang Panggang Asal Banjar, Lembutnya Bikin Ketagihan!

    24 September 2025Resep

    Beberapa waktu yang lalu sudah pernah membahas resep tentang kue bingka kayapu asal Banjar. Ternyata kue bingka yang berasal dari Banjar ini ada banyak macamnya lho. Bukan hanya bingka kayapu, tetapi ada juga bingka lainnya. Salah satunya yang sudah terkenal di Banjar dan daerah lainnya adalah bingka kentang. Sesuai dengan namanya, kue ini memang menggunakan kentang sebagai bahan utamanya yang diolah dengan bahan lainnya sehingga menjadi kue yang rasa dan teksturnya disukai banyak orang. | Baca Juga: Resep Kue Adee Bingkang Aceh Sering Dijadikan Oleh-oleh Spesial Jika sudah pernah coba kue satu ini, teksturnya lembut banget di mulut. Sedangkan untuk rasanya akan terasa manis serta gurih. Biasanya dijadikan cemilan atau bisa juga dihidangkan sebagai makanan penutup. Saat bulan Puasa, kue ini juga banyak yang cari…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Apple Rose Pastry Cantik Berbentuk Mahkota Bunga Mawar

    30 Menit Jadi! Resep Apple Rose Cantik Berbentuk Mahkota Bunga Mawar

    23 September 2025Resep

    Butuh cemilan yang praktis? tenang ada banyak resepnya kok buat kamu. Biasanya untuk membuat cemilan yang praktis tentunya kamu juga harus memanfaatkan bahan-bahan instan. Salah satu bahan instan yang sering dipakai banyak orang adalah puff pastry. Dibanding harus membuat puff pastry dari awal tentunya akan menghabiskan banyak waktu dan proses memasak jadi lebih lama. Dengan adanya puff pastry instan tentunya masak kue jadi lebih cepat termasuk saat kamu bikin apple rose di rumah. | Baca Juga: Cara Membuat Resep Lamang Tapai, Dari Aromanya Saja Sudah Menggoda Sesuai namanya, pastry yang satu ini bentuknya cantik seperti bunga mawar. Selain cantik, rasanya juga enak dari kombinasi antara apel dengan bahan-bahan lainnya. Apalagi tidak butuh waktu lama buat bikin kue yang satu ini hanya butuh setengah jam saja…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Browniesmisu Alias Brownies Tiramisu, Seperti Apa Rasanya

    Resep Browniesmisu Alias Brownies Tiramisu Digabung Jadi Satu, Seperti Apa Rasanya?

    22 September 2025Resep

    Ada orang yang suka coklat tapi ada juga yang suka keju bahkan suka keduanya. Jika suka keduanya maka kamu wajib coba yang namanya browniesmisu. Apa itu? ini hanya singkatan saja karena misu itu adalah tiramisu. Jadi browniesmisu merupakan perpaduan dua desserts sekaligus yaitu brownies dan juga tiramisu. Kira-kira seperti apa rasanya ya? bagi yang sudah pernah coba tentunya akan bilang bahwa rasa dessert ini saling melengkapi satu dengan yang lainnya lho yang pastinya bikin ketagihan. | Baca Juga: Resep Brookies, Perpaduan Brownies Lembut dan Cookies Renyah Jadi Satu Bagi yang belum pernah coba tentunya akan bertanya-tanya rasanya seperti apa? Rasanya yang pasti akan terasa perpaduan antara rasa cokelatnya yang terasa banget dengan tiramisu yang super creamy. Untuk membuat browniesmisu memang menggunakan dua bahan utama yaitu…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Nona Manis Anti Gagal Lumer di Mulut Untuk Jualan

    Resep Keuntungan Nona Manis, Semanis Rasanya Dengan Tekstur Lumer di Mulut

    20 September 2025Resep

    Menjelang acara di rumah beberapa hari lagi, biasanya tuan rumah sibuk untuk menyiapkan kue yang akan disajikan. Dari banyaknya kue tradisional saat ini, tentunya harus menentukan beberapa jenis kue yang harus dibuat sebelum acara di mulai. Dalam setiap acara apapun, kue basah masih menjadi pilihan dibandingkan kue kering. Salah satu kue basah yang bisa kamu sajikan yaitu kue nona manis. Rasanya manis dengan tekstur lembut yang lumer di mulut tentunya membuat kue ini jadi incaran para tamu. | Baca Juga: Mulai Langka! Yuk Jualan Resep Es Selendang Mayang Untungnya Lumayan Besar Selain buat sendiri, ada juga tuan rumah yang memesan kue basah ke penjual kue terdekat dari rumah atau pesan online. Makanya banyak penjual kue menyediakan nona manis karena banyak yang cari sekaligus untungnya lumayan…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Kue Takir Daun Pandan Kukus Dengan Saus Gula Merah

    Resep Kue Takir Kukus Dengan Saus Gula Merah Kental Menggoda

    19 September 2025Resep

    Lagi menghindari cemilan yang digoreng? itu artinya kamu bisa coba berbagai macam kue yang dibuat dengan cara dikukus. Jumlahnya ada banyak sekali namun ada beberapa kue tradisional yang mudah dibuat hanya dengan dikukus. Kamu hanya perlu menyiapkan kukusan dan membuat adonannya lalu kukus adonan sampai matang. Salah satu kue yang dikukus dan ga ribet adalah kue takir atau ada yang menyebutnya dengan kue padamaran atau kue perahu. Kue ini dibuat dari beberapa bahan seperti tepung beras, santan, gula merah, dan yang lainnya. | Baca Juga: Resep Kue Perahu, Salah Satu Kue Tradisional Khas Kota Palu Sulawesi Tengah Sesuai dengan namanya, kue ini menggunakan wadah yang disebut dengan takir. Terbuat dari daun pisang yang dibentuk menjadi kotak layaknya perahu berukuran kurang lebih 4 x 3 centimeter.…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Puto, Kue Beras Kukus Khas Filipina Empuk Beraroma Khas

    Resep Puto, Kue Beras Kukus Khas Filipina Empuk Dengan Aroma Khas

    18 September 2025Resep

    Siapa yang suka makan kue mangkok? ternyata ada juga kue asal Filipina yang mirip sama kue mangkok lho, dikenal dengan sebutan puto. Bahan-bahan untuk membuat puto dengan kue mangkok juga tidak jauh berbeda. Perbedaannya terdapat pada penggunaan topping saja. Untuk kue mangkok dinikmati dengan parutan kelapa, sedangkan puto ditambahkan topping berupa keju bahkan telur asin. Jadi dalam setiap kali mengigit puto tentunya akan terasa manis dari kuenya dan asin yang berasal dari toppingnya. | Baca Juga: Resep Maja Blanca Asal Filipina Super Lembut Sampai Meleleh di Mulut Puto juga memiliki beberapa fakta menarik yang bisa kamu ketahui. Pertama, jika dibuat dengan cara tradisional maka bisa menghabiskan waktu sekitar 3 sampai 4 hari karena adanya proses perendaman beras yang disebut dengan galapong. Tujuan dari perendaman beras…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Kue Dahlia Jadul Rasanya Mantul dan Aromanya Wangi

    Resep Kue Dahlia Jadul yang Rasanya Mantul dan Aromanya Wangi

    17 September 2025Resep

    Kue kering memang paling banyak yang cari saat momen lebaran karena dijadikan sebagai suguhan untuk tamu yang datang. Selain momen lebaran, tentunya kamu juga tetap bisa menyediakan kue kering dalam toples untuk cemilan sehari-hari. Biar lebih praktis, kamu bisa memilih kue kering yang buatnya gampang banget. Kira-kira apa kuker yang gampang buatnya buat isi toples di meja? jawabannya adalah kue dahlia atau banyak juga yang menyebutnya dengan kue semprit. Selain gampang, bahan yang dibutuhkan juga sederhana mulai dari mentega, terigu, telur, gula, dan yang lainnya. | Baca Juga: Resep Strawberry Cookies, Rasa Asamnya Terasa Segar di Setiap Gigitan Dulunya hanya ditambahkan topping berupa sukade atau potongan manisan ceri yang ditaruh di tengahnya. Lalu sekarang bisa ditambahkan beberapa topping lainnya sesuai keinginan misalkan coklat chip, kurma,…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Roti Pide Turkish, Pizza Khas Turki Favorit Wisatawan

    Resep Roti Pide Turkish, Pizza Khas Turki Berbentuk Perahu Favorit Wisatawan

    16 September 2025Resep

    Ada beberapa makanan khas Turki yang sudah populer di tengah masyarakat. Tentu yang sudah tidak asing lagi karena makanan satu ini ada di restoran hingga penjual yang ada di berbagai sudut jalan yaitu kebab. Padahal makanan asal Turki bukan hanya kebab saja lho, ternyata ada juga pizza khas Turki yang bisa kamu coba yang dikenal dengan roti pide atau pide turkish. Jika pizza berbentuk bulat, maka pide turkish berbentuk pipih seperti perahu yang di atasnya terdapat isian yang sama dengan pizza. | Baca Juga: Resep Kue Lempeng Pisang, Pizzanya Orang Banjar yang Enak Banget Wajib Coba Secara tekstur, kulit pide turkish lebih tipis sehingga teksturnya akan terasa lebih renyah dibanding pizza pada umumnya. Biasanya makanan ini dijadikan sebagai menu berbuka puasa namun kamu bisa tetap…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Kue Satu Kacang Hijau Jadul Renyah dan Meleleh di Mulut

    Resep Kue Satu Kacang Hijau Renyah Digigit Meleleh di Mulut, Mau?

    15 September 2025Resep

    Dengan menerapkan pola makan yang seimbang setiap harinya tentu membuat tubuh tetap sehat. Selain buah dan sayur, kamu juga bisa mengonsumsi makanan sehat lainnya termasuk kacang-kacangan. Diketahui bahwa kacang menawarkan berbagai macam manfaat lho untuk tubuh kamu. Hal ini karena dalam kacang-kacangan mengandung lemak sehat, serat, fitonutrien, dan masih banyak lagi. Apalagi sekarang sudah banyak juga kue yang terbuat dari olahkan kacang seperti kue satu yang menggunakan bahan utamanya adalah kacang hijau. | Baca Juga: Resep Kue Ku Thok Mirip Kura-Kura Dengan Isian Kacang Hijau yang Legit Sama halnya dengan jenis kacang-kacangan lainnya, kacang hijau juga kaya manfaat yang tentunya tidak boleh dilewatkan lho. Ada banyak manfaatnya mulai dari meningkatkan stamina tubuh karena mengandung karbohidrat kompleks. Selain itu, kacang hijau mampu menjaga berat badan tetap…

    Selengkapnya
  • Cara Membuat Resep Kue Oreo Kukus Super Praktis Untuk Cemilan di Rumah

    Cuma 2 Bahan! Resep Kue Oreo Kukus Super Praktis Untuk Cemilan di Rumah

    12 September 2025Resep

    Tidak semua bikin kue di rumah itu ribet dan butuh banyak bahan. Bahkan sekarang sudah banyak resep kue yang super praktis. Kenapa dibilang super praktis? karena kamu hanya butuh beberapa bahan saja untuk bisa menghasilkan cemilan di rumah yang rasanya juga enak dan bisa dinikmati bersama. Bahkan dalam membuat resep simpel, kamu tidak membutuhkan bahan-bahan seperti telur sampai tepung terigu. Salah satu resep paling simpel dan praktis adalah resep kue oreo karena kamu hanya perlu dua bahan saja untuk membuat kue. | Baca Juga: Resep Oreo Crumble Cake Manis dan Gurih Dengan Tekstur Crunchy Apa saja bahannya? pertama adalah biskuit atau wafer Oreo dan yang kedua adalah susu cair. Perpaduan antara keduanya sudah cukup menghasilkan cemilan yang rasanya manis dan juga lezat. Cara membuatnya juga…

    Selengkapnya
1 2 3 4 5 6 98