Kue clorot merupakan kue basah tradisional khas Jawa Tengah tepatnya di Purworejo. Bentuk resep kue clorot sangat unik, jajanan ini dibungkus dengan daun kelapa muda lalu dibentuk kerucut seperti ice cream. Teksturnya sedikit lengket tapi untuk rasanya manis dan gurih. Tidak heran jika banyak yang ketagihan setelah mencoba jajanan pasar satu ini. Untuk menemukan kue…
- Selengkapnya
Resep pulut panggang jajanan khas Aceh yang satu ini pastinya sudah begitu terkenal bukan, dibungkus dengan menggunakan daun rap sehingga memiliki aroma yang begitu khas, tak heran jika seandainya banyak orang yang menggemari makanan satu ini. Tak perlu jauh-jauh datang ke Aceh memang untuk sekedar mencicipinya, karena Anda bisa membuatnya sendiri di rumah, tentu akan…
- Selengkapnya
Indonesia kaya akan kekayaan kulinernya, ada beragam budaya dan juga suku yang memiliki jajanan khas daerah mereka. Termasuk diantaranya adalah aceh yang punya banyak jajanan khas dan semuanya memiliki makna tersendiri, diantaranya Anda bisa mencoba membuat resep meuseukat yang cukup praktis. Namun jika berbicara dari segi rasanya sendiri juga tidak perlu ditanya karena sudah pasti…