Kentang menjadi salah satu bahan yang harus selalu tersedia di rumah. Alasannya karena kentang bisa diolah menjadi berbagai resep masakan mulai dari makanan hingga cemilan. Cemilan yang biasanya dinikmati hampir setiap hari karena mudah sekali dibuat adalah kentang goreng. Selain itu, ada juga cemilan manis yang menggunakan kentang yaitu donat kentang yang ditaburkan dengan gula…
Masih Ada Banyak Stok Kentang? Yuk Bikin Resep Potato Gratin Berikut Ini
24 Januari 2025Resep