Tidak perlu bahan yang mahal, bahan murah simple yang mudah didapatkan pun bisa diolah menjadi menu makanan bergizi. Berikut ini ada 2 resep masakan rumahan yang bahannya murah dan pastinya bergizi. Telur Oyong Bahan-bahan: 2 buah – oyong 2 Butir – telur 1 Sdm – ebi 3 Siung – bawang putih (cincang) 2 Sdm –…
- Selengkapnya
Plecing kangkung adalah salah satu makanan khas asal daerah Lombok. Akan tetapi sekarang sudah banyak masyarakat Indonesia yang gemar sekali konsumsi makanan tersebut karena rasanya yang enak dank has serta segar yang di dapatkan dari bumbu-bumbunya. Untuk memasak masakan ini, biasanya di daerah Lombok kangkung yang digunakan adalah kangkung yang biasa dan ditanam di dalam…