• Kenali Sejarah dan Cara Membuat Resep Ombus Ombus Asal Batak Berikut Ini

    16 Agustus 2024Resep

    Masyarakat Batak memiliki banyak kue tradisional, salah satunya adalah ombus ombus. Dalam bahasa Batak, kata ombus memiliki arti ditiup. Hal ini menggambarkan bahwa cara makan kue ini adalah ditiup lebih dulu sebelum dikonsumsi karena biasanya disajikan saat masih panas. Jika dilihat sekilas, maka kue satu ini bisa dikatakan mirip dengan dongkal hingga awug-awug. Beberapa bahan…

    Selengkapnya